In House Training ( IHT) “Assesmen Dalam Pembelajaran”

“Meningkatkan Mutu Pendidikan melalui Asesmen yang Berkualitas” Pada tanggal 30 November 2024, SMPN 2 Pulosari sukses menyelenggarakan kegiatan In-House Training (IHT) dengan tema “Assesmen dalam Pembelajaran”. Kegiatan yang diikuti oleh seluruh guru di lingkungan SMPN 2 Pulosari ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru dalam merancang dan melaksanakan asesmen yang efektif untuk mendukung proses pembelajaran. Sebagai […]

Observasi Kinerja Kepala Sekolah ( OKKS)

Observasi Kinerja Kepala Sekolah (OKKS) terhadap Ibu Teti Nur Kholidah, S.Pd., M.Pd., Kepala Sekolah SMPN 2 Pulosari, telah dilaksanakan pada tanggal 20 November 2024 oleh tim observer yang terdiri dari Bapak Sarno, S.Pd., M.Pd., dan Ibu Trini Winarti, S.Pd., M.Pd. Hasil observasi menunjukkan bahwa Ibu Teti telah menunjukkan kinerja yang baik dalam berbagai aspek kepemimpinan. […]

Akreditasi Perpustakaan Sekolah 2024

  Tanggal 13 November 2024, menjadi hari yang bersejarah bagi Perpustakaan SMPN 2 Pulosari, karena pada hari ini dilaksanakan proses akreditasi perpustakaan. Acara ini dimulai sejak pagi hari dengan suasana penuh semangat dari seluruh warga sekolah, yang turut berperan aktif dalam menyambut tim asesor. Sejak dini hari, persiapan terakhir dilakukan dengan rapi dan penuh perhatian. […]

Kegiatan Jum’at Religi

Pada kegiatan Jumat Religi kali ini, kita sangat beruntung mendapat kesempatan untuk mendengarkan ceramah dari Bapak H. Sodiri. Beliau, selaku komite sekolah, tidak hanya peduli dengan prestasi akademik siswa, tetapi juga sangat memperhatikan perkembangan spiritual siswa. Dalam ceramahnya, Bapak H. Sodiri memberikan tips-tips praktis untuk memperkuat hafalan Pelajaran. Beliau menekankan pentingnya niat yang ikhlas, metode […]

In House Training ( IHT ) Tema : “Upaya Pencegahan Perundungan di Satuan Pendidikan”

Dalam upaya menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan nyaman bagi seluruh siswa, SMPN 2 Pulosari menyelenggarakan In-House Training dengan tema ‘Upaya Pencegahan Perundungan’. Kegiatan ini menghadirkan Bapak Budiman, S.Pd, seorang Guru Penggerak Angkatan 8, sebagai narasumber. Beliau berbagi pengetahuan dan pengalaman mengenai strategi pencegahan perundungan di sekolah. Peserta, yang terdiri dari guru, staf, dan tenaga […]

Bendera Merah Putih Menebar Kebaikan

Pembagian bendera merah putih oleh Guru SMPN 2 Pulosari tidak hanya membangkitkan semangat nasionalisme, tetapi juga mempererat tali silaturahmi antara sekolah dan masyarakat. Banyak warga yang merasa terharu dan bangga dengan inisiatif para Guru. “Acara ini sangat positif. Selain menanamkan nilai-nilai patriotisme, juga mempererat hubungan antara sekolah dan masyarakat,” ujar salah satu warga.

Hubungi kami di nomor
(+62) 85290790544